Posts

Showing posts from June, 2010

Memahat Suka Sembunyi Duka..

Image
Merenung memandang mencari yang indah bukan hendaknya fatamorgana tetapi sesuatu yang bisa.. ..menenangkan ..mengujakan setelah perginya dia.. tanpa belas senyuman tanpa toleh kerdipan Senyum ku tak mampu lagi lirikannya tiada nyaman padanya tiada jiwa dalamnya bagai kosong tiada manis asa ku membentuk jua demi yang sesuatu.. dan maha sesungguhnya.. akan terus ku hiburkan kalian memahat suka sembunyi hati duka ..yang luka ..yang sepi ..yang malap terimalah seadanya aku .. teman mu .. sahabat mu usah ada benci bencana cukuplah... usah lagi.. ...usah lagi... -Muaz Hadi- inspirasi gempita gambar Rohaizad

Menyesal - Ressa Herlambang

Semula Ku Tak Yakin Kau Lakukan Ini Padaku Meski Di hati Merasa Kau Berubah Saat Kau Mengenal Dia * Bila Cinta Tak Lagi Untukku Bila Hati Tak Lagi Padaku Mengapa Harus Dia Yang Merebut Dirimu ** Bila Aku Tak Baik Untukmu Dan Bila Dia Bahagia Dirimu Aku Kan Pergi Meski Hati Tak Akan Rela Terkadang Ku Menyesal Mengapa Ku Kenalkan Dia Padamu Terkadang Ku Menyesal Mengapa Ku Kenalkan Dia Padamu

Alang Sedar.. Puisi Derita

Dengan sedar atau tanpa tiada guna kerna ianya telah mengguris tiada sakti kata mampu menyembuh lantaran terbiar luka bernanah yang menunggu nanti parah mengapa itu yang dipilih.. alahai mari ku pujuk bukan diajuk hati merajuk mampu menyejuk ketahuilah ianya bukan pilihan tetapi datang yang bukan angan tiada tertangkis kerana yang menangis ..bukan hati tapi jiwa yang sukar menahan menifestasi bisa kata buat alahai sekali lagi terdampar dahaga tak lapar baring terkapar dalam alang sedar -Muaz Hadi-